/
Artikel Terbaru
Artikel Terbaru ...

Pemilu Turki: AKP Menang Telak

Published On: 09.09.00 By : Unknown In :

Partai Keadilan dan Pembangun (Adalet ve Kalkınma Partisi/AKP) menang telak atas partai-partai oposisi dalam pemilihan umum yang berlangsung hari Minggu (7/6/2014) .
Dalam pemilihan ini AKP mendapat 40,81% suara (258 kursi) setelah 99,94% suara dihitung. CHP 25,01% (132 kursi), MHP 16,33% (81 kursi), HDP 13,06% (79 kursi), dan partai lain: 4,79% (non kursi, 17 partai tidak masuk parlemen). Total ada 550 kursi di parlemen Turki.
Walaupun menang telak, tapi perolehan AKP turun 8% dari pemilu 2011. Dengan hasil ini AKP harus berkoalisi untuk membentuk pemerintahan karena tidak menguasai 50%+1 kursi parlemen (atau 276 kursi). Kemungkinan besar AKP akan berkoalisi dengan partai nasionalis MHP. Dua partai lain, HDP (Partai Kurdi) sudah menyatakan tidak akan berkoalisi dengan AKP, sedang CHP (partai bentukan Ataturk) adalah oposisi utama Erdogan selama ini. (Al-Intima')

Tentang Penulis

Komentar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sekolahmurabbi.com

Sekolahmurabbi.com adalah Media Informasi Keislaman yang dikelola oleh anak-anak muda.
Sekolahmurabbi.com menyajikan artikel dan informasi dasar-dasar keislaman yang dibutuhkan bagi para murabbi dan mutarabbi.

© | About Us | Kirim Tulisan | The Team | Contact Us | Privacy Policy | Disclaimer
Design by Hasugi.com